6+ Trik Agar Video Shorts YouTube Trending Tanpa Beli

Video Shorts YouTube Trending salah satu fitur yang menjadi keunggulan dari platform sosial media yang satu ini selain live streaming ...

Hello para YouTubers di Bulan Ramadhan 2024 ? semoga sehat selalu dan puasa lancar, pada kesempatan kali ini penulis akan memberikan Trik Agar Video Shorts YouTube Trending yang bisa di lakukan dengan mudah baik lewat perangkat HP maupun PC yang nantinya banyak menghadirkan manfaat bagi akun channel yang dikelola.

Sekarang ini, Tips Berkembang di YouTube Shorts tak perlu lagi melakukan proses boom like, view dan komentar yang banyak karena ada beberapa trik yang perlu YouTubers ketahui khususnya pemula.

Salah satu cara yang paling ampuh dan jitu yaitu dengan Jadwal FYP YouTube Shorts supaya nantinya bisa trending dan muncul pada halaman dan teratas di pengguna lainnya baik yang subscribe ataupun tidak.

Video Shorts YouTube Trending salah satu fitur yang menjadi keunggulan dari platform sosial media yang satu ini selain live streaming dan tautkan ke TV.

Untuk Maksimal Upload Video Shorts YouTube yaitu 60 detik, namun ada beberapa pengguna terkadang unggah dengan waktu 10 detik, 15 detil hingga 30 detik dengan format gambar ratio 9X16 pada halaman aplikasi.

YouTubers semakin tahun bertambah meningkat, sehingga mengetahui Cara Agar Video YouTube Shorts Banyak View, Like, Komen dan Share harus dipelajari sedikit demi sedikit supaya nantinya menjadi lebih mudah dikenal akun yang sedang kalian kelola.

Tips Agar Video Shorts Menjadi Trending di YouTube Yang Ampuh 

Trik Agar Video Shorts YouTube Trending Tanpa Beli

Ditahun 2024 ini, Video YouTube Shorts tak hanya dijadikan tontonan yang lucu, motivasi, story dan beragam jenis lainnya. Namun YouTubers nantinya bisa mendapatkan uang dengan mudah apabila masuk kedalam kategori trending atau viral.

Dengan begitu, Tips Video YouTube Shorts Banyak Ditonton dengan jumlah hingga mencapai jutaan lebih dalam sekali upload ada beberapa hal yang harus diketahui.

Apa Itu YouTube Shorts ?

Apa Itu YouTube Shorts

YouTube Shorts adalah fitur atau alat pembuat video Shorts dari YouTube, yanng nantinya memudahkan pengguna membuat video pendek dengan durasi hingga 60 detik dengan berbagai jenis kamera.

Video YouTube biasa memiliki durasi yang lebih panjang, sedangkan durasi YouTube Shorts maksimal 1 menit. Selain itu, tampilan video dengan menggunakan format video vertikal 9X16, sedangkan video YouTube biasa umumnya menggunakan format horizontal 16X9.

Biasanya, Video YouTube Short ini berisi seputar ringkasan atau deskripsi dari video yang full pada akun channel kalian. sehingga ada sebagian mengatakan video story dan trailer supaya lebih menarik untuk di tonton.

Menghasilkan uang dari Youtube Shorts bergantung dari beberapa faktor yaitu mengikuti aturan, menerima persyaratan hingga mencapai batas monetisasi.

Nantinya, pengguna yang telah memenuhi syarat untuk melakukan monetisasi, maka  akan menerima pembayaran dari Kumpulan Pembuat Konten YouTube Shorts yang lewat satu akun dengan chanel YouTube kalian.

Untuk proses upload video YouTube Shorts ini tidak ada bedanya dengan channel lainnya karena langkah untuk mengunggah bisa masuk lewat halaman YouTube Studio atau langsug lewat halaman aplikasi.

Baca Juga : Cara Mengembalikan Video YouTube Terhapus Yang Ampuh

Trik Upload Video Shorts YouTube Trending dan Viral

Trik Upload Video Shorts YouTube Trending

Untuk itu, dibawah ini penulis akan memberikan Trik dan Cara Jitu Agar Video Shorts Bisa Trending di YouTube dengan mudah baik di HP maupun PC, diantaranya sebagai berikut :

1. Konten Menarik

Pertama, Cara Trik Agar Video Shorts YouTube Trending yaitu dengan membuat konten menarik dan sekreatif mungkin supaya nantinya bisa muncul di pencarian.

Dengan memiliki konten yang menarik dan informatif dapat meningkatkan keterlibatan pengguna dengan Video YouTube Shorts yang kalian kelola. Dengan menyediakan konten yang relevan dan bermanfaat, nantinya dapat mendorong interaksi yang lebih banyak dengan audiens yang menykai, komen hingga share secara organik.

2. Menggunakan Keyword

Selanjutnya, Trik Agar Video Shorts YouTube Trending yaitu menggunakan Keyword atau kata kunci yang banyak digunakan oleh para YouTubers lainnya.

Untuk situs atau platform yang menyediakan Keyword sedang trending di halaman YouTube seperti Ubbersugest, KeywordToolio, Ahref, Semrush dan sejenis lainnya secara gratis.

3. Deskripsi Jangan Kosong

Tips yang perlu kalian ketahui dan masih jarang pengguna paham khususnya Agar Video Shorts YouTube Trending yaitu dengan Deskripsi Jangan Kosong ketika ingin upload konten.

Adanya menu deskripsi pada video youtube shorts ini nantinya bisa menjelaskan mengenai ciri-ciri fisik objek yang inngin disampaikan seperti isi konten, tujuan, manfaat dan sejenis lainnya.

Tujuan deskripsi jangan kosong pada video youtube shorts inni membuat penonton atau pendengar dapat merasakan apa yang sedang diceritakan. Teks deskripsi menggunakan kata sifat, kata kerja, dan majas perbandingan untuk menggambarkan sebuah konten yang akan disampaikan.

4. Menggunakan Hashtag

Trik Agar Video Shorts YouTube Trending dengan mudah dan ampuh sekali yaitu dengan menggunakan hastaq yang sedang viral sesuai konten yang kalian unggah sehingga mudah muncul.

Tak hanya itu saja, hashtag dapat digunakkan secara efektiv untuk meningkatkan awareness terhadap akun maupun YouTube Shorts yang sedang kalian unggah pada platform sosmed.

Dengan begitu, tentunya kegunaan dari hastag disini tidak berhenti sampai disitu saja karena hashtag juga bisa meningkatkan jangkauan dan aktivitas audiens pada akun, unggahan hinnga video YouTube Shorts

5. Kolaborasi Dengan YouTubers

Langkah yang harus kalian lakukan Agar Video Shorts YouTube Trending yaitu dengan melakukan proses kolaborasi dengan YouTubers baik yang terkenal maupun tidak supaya bisa muncul pada akun tersebut.

Dengan melakukan proses Kerjasama dan kolaborasi mempunyai manfaat yang banyak untuk pada video youtube shorts yang kalian unggah seperti peningkatan kreativitas, membuat sebuah rasa kebersamaan, meningkatkan produktivitas secara menyeluruh dan bisa meningkatkan akun channel kalian yang sedang di kelola.

6. Share Konten

Terakhir Agar Video Shorts YouTube Trending dan muncul pada halaman pertama atau teratas yaitu dengan share konten sebanyak mungkin baik secara offline maupun online supaya banyak munucl di berbagai jenis.

Berbagi share konten video youtube shorts yang kalian buat, nantinya bisa lebih mudah dikenal oleh pengguna lain sehingga bisa mendatangkan jumlah like, view dan komentar yang banyak.

Itulah Cara Mengaupload YouTube Shorts Agar Trending sehingga nantinya bisa mendatangkan banyak view atau penonton, jumlah like, komentar yang positif serta share ke berbagai jenis sosial media lainnya.

Baca Juga : Cara Terbaru Nonton YouTube Tanpa Iklan di HP

Sekian dan Terima kasih kasih atas kunjungan ke website Ibnu Jacky jika ada pertanyaan dan masukkan silahkan klik komentar atau menghubungi kontak person di halaman utama, semoga postingan di atas bermanfaat bagi para pembaca.

Writing Illustration